Wiko, Ponsel China Yang Siap Membanjiri Indonesia
Wiko, Ponsel China Yang Siap Membanjiri Indonesia |
Okazone Tekno - Beberapa industri handphone saat ini sudah banyak mengeluarkan tipe-tipe handphonenya. Mulai dari yang berfitur biasa hingga ponsel pintar. Dan China adalah salah satu negara yang selalu mengeluarkan produk-produk handphonenya.
"Tahun ini masih tren masih Android, dan merk China masih banyak. Ada
beberapa merk yang akan datang ke Indonesia, seperti Gionee, Xiaomi, ada
juga yang akan masuk merk Wiko. Wiko ini agak unik, pertama didirikan
di Marseille, Prancis, tapi pemiliknya dari China, dan (Wiko) spesialis
mendatangkan handphone dari China untuk dipasarkan di Eropa," ujar Herry Setiadi Wibowo, gadget consultant, yang juga aktif sebagai penulis di Ponselmu.com
Smartphone Wiko Wax |
Wiko adalah brand yang cukup terkenal di Eropa kususnya Perancis dengan jumlah pengguna mencapai 2 juta pengguna lebih. Salah satu produk unggulannya yaitu Wiko Wax.
Ponsel ini sengaja dibekali prossesor core i4 dan Chip dari Nvidia Tegra 4i untuk memanjakan para pengguna smartphone dan harapannya bisa menjadi top brand baik di luar negeri maupun di Indonesia ini.